Minggu, 16 November 2008

WIJAYA KUSUMA

Wijaya Kusuma yang saya tanam didepan rumah sudah setahun lebih tidak kunjung berbunga, alhamdulilah hari sabtu tanggal 15 Nopember 2008 kuncup bunga muncul, saya pantau terus sambil lèk-lèkan malam mingguan, akhirnya pada jam 00.00 bunga wijaya kusuma mekar sempurna dengan aroma wangi yang semerbak. Sayang sekali bunga Wijaya Kusuma hanya mekar sekejap kemudian menjadi layu dan loyo. (seperti terlihat pada foto disebelah)

Menurut Ensiklopedi Bebas Wikipedia, kembang Wijaya Kusuma ada 2 macam yaitu jenis “keramat” dan jenis “hias” Wijaya Kusuma “keramat” tumbuh di pulau Karang Bandung (Nusa Kambangan) dengan bahasa latin Pisonia Grandis var Silvestris , sedangkan yang jenis hias dikenal sebagai Queen of Night ada juga yang menyebut midnight flower atau dalam bahasa China disebut Keng Hwah. Jenis ini banyak ditanam dipekarangan rumah sebagai tanaman hias.

Didalam ceritera wayang kembang Wijaya Kusuma merupakan pusaka paling ampuh yang dimiliki Prabu Kresna disamping senjata Cakra, bagi prajurit yang gugur dalam medan perang dapat dihidupkan kembali dengan kembang Wijaya Kusuma. Sedangkan mitos yang banyak dipercayai orang, barang siapa bisa melihat mekarnya bunga Wijaya Kusuma merupakan tanda rejekinya lancar dan terkabulnya sebuah cita-cita.

Boleh percaya boleh tidak, monggo…….


22 komentar:

Anonim mengatakan...

wow .. bunganya cantik sekali mbah, sampeyan termasuk orang yang beruntung bisa menyaksikan langsung kembang ini mekar .... memang berapa lama mekarnya mbah ? sampai setengah jam kah ? aku seumur2 belum pernah lihat kembang ayu ini

semoga rejekinya melimpah dan terkabul cita-citanya ya mbah, Amin

Indro Saswanto mengatakan...

Yang dihidupkan bethoro kresno baru mati suri mbah, alias pingsan, jadi kena baunya kembang wijoyo langsung njenggèlèk..............
Wah pirang dino mbah nunggune. nganti digugah2 romo begawan.

paromo suko mengatakan...

oooooo, ternyata ....
ini yang ditunggu
wah, wah, wah

Mbah Suro mengatakan...

* Mbak Elys : Mekarnya ditengah malam cuma satu jam, habis itu layu dan loyo. Trim doanya insya allah.....
Keberhasilan dan lancarnya rejeki bukan krn bisa melihat mekarnya bunga wijaya kusuma, kata kuncinya jangan putus berdoa dan berusaha.

*Eyang Bethoro : Gara-gara "diamboni" kembang wijaya kusuma mak grigah jenggelek njur tangi. Mudah-mudahan tetep bregas.

*Mas Paromo : Ketap-ketip saben mbengi golek inspirasi, bingung arep golek judul posting... Makasih Mas.....

Raf mengatakan...

Wah...Mbah Suro begadang meliput siaran langsung mekarnya si Wijaya Kusuma

dan lama nggak posting lagi "bertapa" mendapat pusaka wijaya kusuma

Waduh..ampun..ampun mbah..

Mbah Suro mengatakan...

*Mas Raf : Makasih Mas masih kerso mampir di blog saya, lagi "bertapa" cari inspirasi untuk judul posting.

Anonim mengatakan...

ngaturi sugengg mbah

nderek langkung keng wayah mrisani

kemabngipun wijoyo kusumo ... . . .


nderek nepangaken mbah putune

Pursito mengatakan...

Semoga kalimat paling bawah menjadi kenyataan bagi yang melihat langlung maupun tidak langsung. Memang kenikmatan selalu lebih singkat dari pada usahanya.

Anonim mengatakan...

Wah cantik sekali. Saya belum pernah melihat bunga tersebut. Baru liat fotonya saja lewat blog njenengan. :)

Kalau masalah rejeki ataupun terpenuhinya cita-cita, bagi saya itu sudah diatur sama Gusti, tapi dilihat dari seberapa jauh dia berusaha untuk mencapainya, dan juga ikhtiar dan doa. Yang terakhir ini kunci terpenting. Bukan begitu mbah?

Mbah Suro mengatakan...

*Wiwin : Kembang wijaya kusuma memang indah, sayangnya tidak setiap saat berbunga, bisa setahun sekali bahkan lebih dari setahun baru berbunga.
Rejeki memamg sudah diatur Gusti, mintalah maka akan diberikan oleh Nya, Ora et Labora senantiasa....

Anonim mengatakan...

Jelas cita2nya untuk melihat wijayakusuma mekar terkabul mbah. Mbah juga sudah membuktikannya kan? sampe lek-lekan begitu...

Sujalma mengatakan...

terima kasih postingan gambar dan keterangannya cukup mencerahkan, semoga amal kebaikan ini dibalas oleh Tuhan YME sebagai rasa peduli atas rahmat-Nya.

merdeka !

iriana mengatakan...

aku penggemar bunga wijoyo kusuma dan bungaku paling lama 2 bulan berbunga sepanjang tahun dengan kapasitas bunga mekar pk.23.00 layu bsknya pukul 16.00.1 pot bunga paling baunyak 12 bunga kalau mekar indaaaaaaaah dan harum kalau 14 pot berbungan semua bayangkan..........pembibitannya mudah sekali.

iriana mengatakan...

aku penggemar bunga wijoyo kusuma dan bungaku paling lama 2 bulan berbunga sepanjang tahun dengan kapasitas bunga mekar pk.23.00 layu bsknya pukul 16.00.1 pot bunga paling baunyak 12 bunga kalau mekar indaaaaaaaah dan harum kalau 14 pot berbungan semua bayangkan..........pembibitannya mudah sekali.

i made beni andana mengatakan...

aku punya video wijaya kusuma mekar, coba liat di blogku; http://www.madebeni.com/2009/11/video-wijaya-kusuma-mekar-queen-of_30.html

Unknown mengatakan...

tadi malam juga ibuku menyaksikan mekarnya bunya wijaya kusuma 4 bunga pada tengah malam, dan harumnya membuat merinding karena wanginya yang aneh, tapi beberapa saat sudah kuncup lagi dan harumnya hilang.

Unknown mengatakan...

Tes

Unknown mengatakan...

Saya ada menanam lima pot kecil bunga wijayakusuma, saya gantung potnya, alhamdulillah sudah bbrp kali berbunga, bila berbunga selalu banyak (diatas 10 kadang diatas 20 pernah diatas 40 kuntum). bagi saya kembang ini menarik karena bunganya berwarna putih dan jika mekar aromanya sangat harum, selebihnya tidak ada yg saya pikirkan,kadang jika mekar bila sempat saya photo dan saya posting di FB saya, maturnuwun. ferry noverwan.

pak muliadi mengatakan...

KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (350) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MBAH_PURO _085_342_734_904_ terima kasih.

KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (350) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MBAH_PURO _085_342_734_904_ terima kasih.


KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (350) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MBAH_PURO _085_342_734_904_ terima kasih.


Unknown mengatakan...

saya punta kembang wijaya kusuma tapi masih kecil bila minat bisa hubungi nomer 081333384694 rohim

Unknown mengatakan...

saya atas nama BPK. SAMSUL dari MADURA ingin mengucapkan banyak terimah kasih kepada MBAH KARYO,kalau bukan karna bantuannya munkin sekaran saya sudah terlantar dan tidak pernaah terpikirkan oleh saya kalau saya sdh bisa sesukses ini dan saya tdk menyanka klau MBAH KARYO bisa sehebat ini menembuskan semua no,,jika anda ingin seperti saya silahkan hubungi MBAH KARYO no ini 082301536999 saya yakin anda tdk akan pernah menyesal klau sudah berhubungan dgn MBAH KARYO dan jgn percaya klau ada yg menggunakan pesan ini klau bukan nama BPK. SAMSUL dan bukan nama MBAH KARYO krna itu cuma palsu.m

082144454218 mengatakan...

Aq pnya kembang wijaya kusuma hampir tiap bulan mekar dan proses mekarnya antara jam 7 mlem spi jam12mlem puncaknya. baunya harum warnaya putih